[Puisi] Bhayangkari Ku… Tak Pernah Gentar
Bhayangkari Ku… Tak Pernah Gentar
Bhayangkari
Pendamping Polri
Tak pernah lelah mendampingi
Tak pernah jemu mengasihi
Setiap tetes keringatmu
Mengabdi pada keluarga juga Negara
Menjadikan keluarga penuh kasih
Namun tak lelah mendampingi Polri dan terus berkarya sebagai Bhayangkari
Bhayangkari
Tak pernah gentar
Meski Polrimu di caci…
…