Salah satu cara Pengurus Cabang Bhayangkari Sleman untuk mempererat tali silaturahmi diantara Pengurus yakni melalui kegiatan berkumpul bersama melakukan olahraga menantang yang menguji keberanian dan ketangkasan. Diharapkan mampu menumbuhkan mental yang kuat dalam menghadapi berbagai macam ujian dalam kehidupan.