Wakil Ketua Bhayangkari Daerah Sulbar beserta pengurus mengikuti kegiatan mendampingi Ketua PKK Provinsi Sulbar saat ke Kabupaten Mamuju Tengah dan Mamuju Utara Sulawesi Barat pada tanggal 19-20 Januari 2017.