Ketua Bhayangkari Daerah Jabar Ny. Winny Agung Budi Maryoto beserta Pengurus Daerah Jabar meninjau pelaksanaan tes IVA di Puskesmas Riung Bandung (Wilayah Pengurus Ranting Bhayangkari Gede Bage) pada kegiatan bakti sosial kesehatan masyarakat dan pelaksanaan tes IVA dalam rangka HKGB ke-65 yang bekerjasama dengan Dinas Kesehatan dan Dokkes Polri pada tanggal 10 Oktober 2017.