Pemeriksaan Kesehatan di RS. Kramatjati dalam rangka HKGB ke-72 tahun 2024 (27/08/2024)

28 Aug, 2024 | Kategori : Ketua,Pengurus

Bhayangkari Peduli

Pada hari Selasa tanggal 27 Agustus 2024 Dalam rangka Hari Kesatuan Gerak Bhayangkari ke 72 Pengurus Pusat Bhayangkari mengadakan pemeriksaan kesehatan di RS. Kramatjati bagi Pengurus Pusat Bhayangkari , Yayasan Kemala Bhayangkari , karyawan Bhayangkari dan Yayasan Kemala Bhayangkari, Bhayangkari Brimob dan Daerah Metrojaya serta Polwan dan ASN perempuan.

Adapun pemeriksaan kesehatan yg dilaksanakan adalah :
1. Pemeriksaan laboratorium 119 orang
2. Pemeriksaan Jantung 116 orang
3. Pemeriksaan IVA 71 orang

Semoga kegiatan yang dilaksanakan dapat memberikan manfaat kepada para peserta dan dapat mengetahui sedini mungkin gangguan kesehatan bagi para peserta.

#bhayangkari
#bhayangkariketuaumum
#bhayangkaripenguruspusat
#bhayangkaripeduli
#rikesberkala
#seksisosialppbhayangkari
#hkgbke-72th2024
#divhumaspolri
#indonesia
1

2

3

4

5

6

7

10

11

12

13
13