Tebarkan Kasih Sayang Untuk Sesama

24 Aug, 2016 | Kategori : Pengurus,Pengurus Daerah Banten

Ketua Bhayangkari Daerah Banten bersama Ketua Penggerak PKK Provinsi Banten memberikan bantuan kepada korban bencana banjir dan tanah longsor di desa Cikedung Mancak Kecamatan Anyer pada tanggal 24 Agustus 2016.