Ketua Bhayangkari Daerah Maluku, Wakil Ketua Bhayangkari, istri PJU, dan istri WADIR serta Ketua Cabang Daerah se-Maluku mengikuti acara ini yang dilaksanakan pada tanggal 5 April 2017 bertempat di Lapangan Polda Maluku Chr. Tahapary. Tantui, Kota Ambon.